Keutamaan Basmalah
![Hasil gambar untuk fadhilah basmalah](https://cyberdakwah.com/wp-content/uploads/2013/05/bismillah.jpg)
Nabi
SAW Bersabda :
لا يردّالدعاءاوّله بسم الله الرّحمن
الرّحيم
“Tidaklah ditolak do’a yang
diawali dengan Bismillahirrahmanirrahim.”
Nabi SAW
Bersabda : Umatku akan datang pada hari kiamat dan mereka mengucapkan bismillahirrahmanirrahim.
Maka kebaikan
–kebaikan menjadi berat dalam timbangan. Kemudian umat-umat berkata “apakah
yang menguatkan timbangan umat Muhammad SAW ?”. Maka para Nabi menjawab : Awal
perkataan umat Muhammad adalah tiga nama Allah yang mulia. Senadainya ketiga
nam itu diletakkan dalam satu sisi lainnya, niscaya unggullah kebaikan-kebaikan
mereka. Nabi SAW bersabda: “Allah SWTmenjadikan ayat ini sebagai obat dari
setiap penyakit dan memberi kecukupan dari setiap kemiskinan dan pelindung dari
neraka,pengaman dari tanah longsor dan perubahan bentuk yang buruk serta hujan
batu selama mereka membacanya.”
Komentar
Posting Komentar